Berita | Bengkalis

Minggu 16 Januari 2022
Speed boat yang tenggelam usai dihantam ombak di perairan Pulau Rupat, Selat Morong, Kabupaten Bengkalis, Jumat (14/1) petang, diduga membawa Tenaga Kerja Indonesia (TKI).


Senin 08 November 2021
Kabupaten Bengkalis baru menerima 79.290 dosis vaksin dari pemerintah pusat. Setiap desa mendapat jatah vaksinasi dengan jumlah bervariasi, termasuk Desa Senggoro, Kecamatan.


Jumat 05 November 2021
Kamis (4/11/21) petang, Open Turnamen Futsal Camat Mandau Cup resmi berlangsung. Diiringi tendangan menghujam kegawang yang tak mampu diantisipasi salah seorang.


Rabu 03 November 2021
Sebanyak 9 pejabat pimpinan tinggi pratama hasil job fit beberapa waktu lalu, pagi ini Rabu (3/11/2021).


Sabtu 23 Oktober 2021
Setelah melalui berbagai tahapan penjaringan, calon ketua PWI Bengkalis, akhirnya Adi Putra terpilih secara aklamasi sebagai ketua PWI Kabupaten Bengkalis dalam Konferkab V periode 2021 - 2024.


Sabtu 23 Oktober 2021
Bupati Kasmarni membuka secara resmi Konferensi Kabupaten (Konferkab) V Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Bengkalis di Gedung Daerah Datuk Laksamana Raja Dilaut, Jalan A. Yani, Sabtu.


Minggu 17 Oktober 2021
Sebanyak 3000 vaksin melalui program vaksinasi kompak kembali menyasar masyarakat yang belum tersentuh vaksinasi. Kali ini, vaksinasi di Kantor Camat.


Senin 19 Juli 2021
Walau pada awal Juli 2021 jumlah pasien positif Covid-19 yang melakukan isolasi mandiri di Kabupaten.


Rabu 14 April 2021
Masyarakat Pulau Bengkalis mengeluhkan memperoleh bahan bakar minyak (BBM) seperti premium atau bensin dan pertalite sejak beberapa hari ini disikapi serius.


Senin 29 Maret 2021
Bupati Bengkalis Kasmarni mengisi talkshow the power of women yang diselenggarakan Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Politeknik Negeri Bengkalis Ahad,.


Sabtu 27 Maret 2021
Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Bengkalis bekerja sama dengan PT Pertamina (Persero) RU II Sungai Pakning, Kecamatan Bukit Batu menggelar.


Minggu 07 Maret 2021
Bupati Bengkalis Kasmarni meresmikan dapur produksi dan penunjang lainnya program Kota Tanpa Kumuh.


Kamis 04 Maret 2021
Berdasarkan hasil pantauan aplikasi Dashboard Lancang Kuning pada Rabu (3/3/2021) terdapat 7 (tujuh) lokasi titik Hot Spot.


Jumat 26 Februari 2021
Pasangan Kasmarni dan H Bagus Santoso, Jumat 26 Februari 2021 secara resmi dilantik sebagai Bupati dan Wakil Bupati Bengkalis.


Selasa 09 Februari 2021
Kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) kembali terjadi di wilayah Kabupaten Bengkalis. Kali ini karhutla terjadi di Desa Muntai Barat.